14 Ikan Aquascape Terbaik dan Mudah Dipelihara
Aquascape, layaknya sebuah lukisan hidup, sebuah seni yang menyangkut ekosistem hidup. Kamu bisa menata batu, pasir, tanaman air, dan tentunya ikan. Tapi, tentu aja ya gak bisa semua ikan kamu setting bareng aquascape. Karena emang gak semua ikan cocok buat tinggal di habitat penuh tanaman seperti aquascape. Makanya, penting untuk milih ikan yang tak hanya … Baca Selengkapnya